Saat hujan lebat mengguyur Batam, perut pun kelaparan. Padahal jam di komputer kantor baru pukul 11. Chating pun jadi pelarian penantian nunggu jadwal istirahat. Nah, timbul ide iseng. Bagaimana kalau pesan nasi padang via chating ya? He..he..ditanggapi serius oleh teman chating yang lagi berada di Hotel 89.
''Sudah ada di jakarta saya pernah baca artikel onlinenya pak tolong dicari'' Begitu teman chat itu menjawab. Katanya McD sudah melakukan cara distribusi baru itu.
Hmm...jadi ingat juga, isi Majalah Marketing, Mei ini. Majalah itu membahas soal banyaknya jalur untuk mendistribusikan barang. Saya tak bisa jelaskan di sini ya, beli aja majalahnya.
Maaf, tak bisa diperpanjang ya postingan ini. Sudah lapar kali, mau go home aja dulu. Belum ada rumah makan padang di Batam yang bisa pesan via chating...
Rabu, Mei 14, 2008
Pesan Nasi Padang Via Chating?
Labels: Marketing
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar